Banyak Jalan di Bandung Barat Rusak Parah, Aktivis Desak Perbaikan Jalan dilaksanakan Sesuai Janji Pemkab KBB

- 16 April 2021, 05:21 WIB
Salah satu jalan di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat yang mengalami kerusakan dan mengakibatkan aktifitas masyarakat menjadi terganggu./Yusup Supriatna/Jurnal Soreang/Dok. Aa Maung/
Salah satu jalan di Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat yang mengalami kerusakan dan mengakibatkan aktifitas masyarakat menjadi terganggu./Yusup Supriatna/Jurnal Soreang/Dok. Aa Maung/ /

Baca Juga: Ini Sejumlah Ruas Jalan Dari Lampung Hingga Bali Yang Akan Ditutup Saat Mudik Lebaran

Baca Juga: MBI Bandung, Sopan di Jalan Bahkan Sambil Touring Berikan Santunan Yatim dan Resmikan Masjid

"Mungkin istilah Sunda-nya masyarakat mah tong kababawa susah. Artinya bahwa dalam konteks ini Hengky harus bisa mencari solusi yang tepat, sehingga masyarakat tidak merasa diabaikan," imbuh Aa Maung.

Aa Maung menambahkan, satu lagi yang harus diingat, program jalan Leucir yang dicanangkan Aa Umbara merupakan program Hengky juga karena notabene sebagai pasangan bupati dan wakil bupati.

Tidak ada alasan untuk melempar kesalahan ke bupati sebelumnya karena berangkat dan terpilih dari bersama-sama," ucap Aa Maung. "Sekarang masyarakat tinggal berdoa dan melihat kinerja Hengky selanjutnya. Apakah bisa lebih baik jangan sampai lebih mundur," pungkas Aa Maung.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x