Simak! Profil Pangeran George yang Bertugas Sebagai Page Of Honor di Coronation Raja Charles III

- 6 Mei 2023, 21:34 WIB
Ilustrasi, Pangeran George bertugas memegangi jubah Raja Charles III dihari penobatannya
Ilustrasi, Pangeran George bertugas memegangi jubah Raja Charles III dihari penobatannya /Tangkapan layar Instagram @theroyalfamily

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 7 Mei 2023! Cancer, Leo dan Pisces Ekspresikan Perasaan dan Perkuat Ikatan Cinta

Diantaranya, Lord Oliver, Nicholas Barclay, dan Ralph Tollemache yang usianya terpaut tiga tahun lebih tua.

Untuk lebih mengenal Pangeran George, berikur ini Profil singkatnya:

Nama : George Alexander Louis
Tempat, Tgl. Lahir : St Marys London Hospital,
22 Juli 2013

Gelar Kerajaan : Pangaren George dari Wales (Prince of Wales)

Pendidikan : Lambrook School

Baca Juga: 7 Fakta Raja Charles III Pemimpin Baru Kerajaan Inggris, Kunjungi 48 Negara Sejak Usia 5 Tahun

Adik : Putri Charlotte dan Pangeran Louis dari Wales

Saat ini Pangeran George adalah calon Raja Inggris masa depan yang berada diurutan ketiga suksesi, seletelah nama ayahnya Pangeran William.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram @theroyalfamily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x