15 Hal Ini Akan Terjadi Usai Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Benarkah Formasi dan Aturan Kerajaan Berubah?

- 10 September 2022, 09:44 WIB
Inilah 15 hal yang akan terjadi setelah Ratu Elizabeth II meninggal dunia, benarkah formasi dan aturan Kerajaan akan berubah?
Inilah 15 hal yang akan terjadi setelah Ratu Elizabeth II meninggal dunia, benarkah formasi dan aturan Kerajaan akan berubah? /Instagram/@theroyalfamily/

Hal ini juga menjadi salah satu bagian dari aturan Kerajaan Inggris yang harus dipenuhi.

3. Keluarga kerajaan akan berkumpul di dekat tempat tidur Ratu Elizabeth II

Kematian dapat terjadi karena alasan apa pun, tetapi jika Ratu Elizabeth II terkena penyakit dan dokternya menyarankan bahwa kematian sudah dekat, anggota keluarga kerajaan lainnya akan berkumpul di sekitar tempat tidurnya.

Baca Juga: ENAK! Resep Nasi Kebuli Rice Cooker, Coba Buat Yuk!

Hal tersebut dilakukan untuk memberi penghormatan dan mengucapkan selamat tinggal terakhir mereka.

4. Kabar Ratu Elizabeth II meninggal dunia diumumkan

Seluruh pihak kelaurga dan staf Istana Buckingham memakai pakaian berwarna hitam sebagai tanda berkabung karena Ratu Elizabeth II telah meninggal dunia.

Selain itu, pihak Istana Buckingham akan mengumumkan meninggalnya Ratu Elizabeth II, baik dengan berbicara langsung di depan media, maupun memasnag pengumuman di gerbang Istana Buckingham.

Bahkan website, media sosial Kerajaan ikut serta mengumumkan Ratu Elizabeth II meninggal dunia.

Tidak hanya itu, klub sepak bola, kantor berita, dan sebagainya mereka mengganti logo dan tampilan website dengan warna hitam sebagai bentuk duka cinta.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: scoopwhoop.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah