Sukses Jadi TikTokers, TKW Indonesia Akui Nyaman Berteman dengan Orang Arab Saudi, Ternyata Ini Alasannya

- 4 Agustus 2022, 19:19 WIB
TKW Indonesia ini sukses menjadi TikTokers di Arab Saudi bahkan dinilai menginspirasi para TKI di negara tersebut.
TKW Indonesia ini sukses menjadi TikTokers di Arab Saudi bahkan dinilai menginspirasi para TKI di negara tersebut. /Tangkap layar YouTube/Iday Adventurer.

Baca Juga: Barisan Menuju Perubahan, DPC Demokrat Kabupaten Bandung Rekrut Sejumlah Tokoh Hingga Mahasiswa

Para TKI atau TKW Arab Saudi juga tak sedikit yang aktif membuat konten di media sosial, baik YouTube, Facebook, bahkan Instagram.

Dari media sosial tersebut, tak sedikit TKW atau TKI yang bisa meraup rezeki hingga ratusan juta rupiah setiap bulannya.

Hal tersebut juga menjadi motivasi bagi para TKW atau TKI lainnya untuk sekadar berbagi pengalaman atau menyalurkan kreativitas di sela-sela kesibukan kerja mereka di negeri orang.***

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x