6 Fakta Menarik Vladimir Putin yang Jarang Terungkap, Pemimpin Rusia Terlama, Nomer 6 Sangat Mencengangkan

- 7 Mei 2022, 20:40 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin yang memiliki 6 fakta menarik
Presiden Rusia Vladimir Putin yang memiliki 6 fakta menarik /Russian Pool/Reuters TV via Reuters/

Setelah perang, ayah Putin bekerja sebagai buruh pabrik, sementara ibunya menjadi penyapu jalan. Keluarga itu tinggal di apartemen komunal bersama keluarga lain, yang banyak tikusnya.

2. Bukan siswa teladan

Di kelas sembilan, Putin terpilih menjadi murid di Sekolah Leningrad 281 yang hanya menerima siswa terpintar di kota itu. Putin dilaporkan sering ribut dengan guru olahraga dan berkelahi dengan murid yang lebih tua.

Saat di sekolah ia tertarik untuk berkarir di KGB. Untuk mencapai tujuannya itu ia kuliah di fakultas hukum. Pada tahun 1975, Putin lulus dari Universitas Negeri Leningrad.

 Baca Juga: CEK FAKTA: Vladimir Putin Pidato Soal Kelangkaan Minyak Goreng di Indonesia? Simak Faktanya

3. Memecahkan rekor judo

Putin telah berlatih judo sejak dia berumur 11 tahun dan sambo (seni beladiri Rusia) pada usia 14 tahun. Dia memenangkan kompetisi pada kedua beladiri tersebut di Leningrad.

Pada tahun 2012 ia mencapai Dan delapan yang membuatnya menjadi orang pertama Rusia yang mencapai level tersebut.

Putin juga telah menulis buku tentang judo dengan judul Judo dengan Vladimir Putin dalam bahasa Rusia, dan Judo : History, Theory, Pratice dalam bahasa Ingris.

 Baca Juga: CEK FAKTA: Benarkah Vladimir Putin Mengancam FIFA untuk Mencabut Skors Rusia dari Piala Dunia 2022 Qatar?

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah