Simak! Beginilah Alur Perseteruan Rusia dan Ukraina, Tidak Harmonis Sejak Zaman Uni Soviet

- 25 Februari 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi Konflik Rusia vs Ukraina yang berlangsung sejak lama/Instagram @ucrainavsrusia
Ilustrasi Konflik Rusia vs Ukraina yang berlangsung sejak lama/Instagram @ucrainavsrusia /

November 2021

Rusia memobilisasi tentaranya untuk menempati perbatasan dengan Ukraina, dengan meluncurkan angkatan perang lengkap dengan jumlah 100.000 tentara

7 Desember 2021

Amerika memperingatkan Rusia tentang sanksi ekonomi Barat jika menyerang Ukraina.

Baca Juga: Meskipun Valentino Rossi Sudah Pensiun, Bos Dorna Tak Takut MotoGP Sepi Penonton

17 Desember 2021

Rusia mengajukan syarat pada NATO untuk menghentikan aktivitas militernya di Eropa Timur dan Ukraina.

3 Januari 2022

Amerika meyakinkan Ukraina akan mengambil keputusan tegas bila Rusia menginvasi Ukraina. Yang disampaikan melalui telepon lewat percakapan antar pemimpin negara tersebut.

10 Januari 2022

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah