Keraton Dipindah ke daerah Plered, Inilah Kisah Kerajaan Mataram Sepeninggal Sultan Agung

- 30 Januari 2022, 12:53 WIB
Pemindahan pusat kerajaan Mataram ke Plered setelah pemerintahan Sultan Agung.
Pemindahan pusat kerajaan Mataram ke Plered setelah pemerintahan Sultan Agung. /Youtube Mataram dalam 13 menit

JURNAL SOREANG - Raden Mas Rangsang diangkat menjadi raja mataram dengan gelar Panembahan Hanyakrakusuma.

Setelah penaklukan madura di tahun 1624, maka ia memakai gelar Susuhunan Agung Hanyakrakusuma,

dan sekitar tahun 1640 menggunakan gelar Sultan setelah mendapat anugrah dari Sultan Murad IV dari kesultanan Turki Usmani.

Baca Juga: Netizen Indonesia Patah Hati Terhadap Pangeran Abdul Mateen, Gara- gara Ini Sebabnya

Pada era Sultan Agung inilah boleh dikatakan sebagai masa keemasan kesultanan mataram. Wilayah kekuasaannya meliputi hampir seluruh wilayah Jawa dan Madura.

Sultan Agung membuat istana baru di Kerta, sekitar 5 km di sebelah selatan istana Kotagede.

Ia juga membuat areal makam raja-raja di Imogiri, sehingga ia dan keturunannya dimakamkan di sana.

Kemudian di sebelah timur kerta dibangun sebuah danau buatan yang kini hanya tinggal sebuah nama yaitu Segoroyoso.

Baca Juga: Jadi Kerajaan Besar yang Mengusai Jawa, Inilah Pendiri Pertama Kesultanan Mataram

Sultan agung memperkenalkan istilah Ratu Kulon dan Ratu Wetan. Kulon itu barat, wetan itu timur.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Youtube Mataram dalam 13 menit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah