Waduh! 5 Tim Besar Terancam Gagal Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, Termasuk Raja Asia

- 23 Januari 2022, 13:40 WIB
Waduh! 5 Tim Besar Terancam Gagal Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, Termasuk Raja Asia
Waduh! 5 Tim Besar Terancam Gagal Lolos Piala Dunia 2022 Qatar, Termasuk Raja Asia /YouTube CERITA BOLA TOPLIST

Jepang merupakan tim sepak bola Asia yang paling moncer di Piala Dunia.

Bagaimana tidak, Jepang hampir tak pernah absen untuk berlaga di Piala Dunia.

Baca Juga: Salah - Mane Bertemu sebagai Lawan bukan Kawan di Play-off Kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 Zona Afrika

Namun kali ini Jepang terancam gagal lolos di Piala Dunia.

Pasalnya Jepang belum bisa memuncaki klasemen Grup B kualifikasi Piala Dunia Zona Asia.

Bahkan Jepang mengalami kekalahan saat bertanding dengan Oman.

Jepang tergabung di Grup B kualifikasi Piala Dunia Zona Asia, bersama Australia, Saudi Arabia, Oman, Vietnam dan China.

Baca Juga: Ada Ryan Giggs dan Eric Cantona, Ini 10 Pemain Sepak Bola Terbaik tapi Tak Pernah Tampil di Piala Dunia

Australia dan Saudi Arabia merupakan tim yang mendominasi grup B Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia tersebut.

  1. Chile

Chile merupakan salah-satu tim kuat Piala Dunia dari Benua Amerika Selatan.

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah