Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022 dengan Biaya Fantastis, Ternyata Ini Cara Qatar Mengeruk Kekayaannya

- 17 Januari 2022, 20:43 WIB
Salah satu stadion yang akan digunakan untuk Piala Dunia 2022 di Qatar.
Salah satu stadion yang akan digunakan untuk Piala Dunia 2022 di Qatar. /Edi Purwanto/Instagram @visitqatar

Banyak yang menduga kekayaan terbesar Qatar bersumber dari cadangan minyak yang dimilikinya saat ini.

Akan tetapi, ternyata sumber kekayaan yang dimiliki Qatar saat ini bukan hanya dari minyak saja.

Baca Juga: Hanya Cerita Rekaan, Ini Penulis dan yang Mempunyai Ide Cerita Upin dan Ipin

Justru, produksi minyak Qatar menjadi yang paling terkecil di antaranya semua anggota OPEC atau organisasi negara pengeskpor minyak.

Lantas apa saja yang membuat Qatar bisa mengeruk kekayaannya dan menjadi salah satu negara terkaya di dunia?

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang pada laman website qatarofw.com, berikut beberapa sumber kekayaan negara tersebut.

Baca Juga: Parah! Bahas Karir Michael Essien, Media Inggris Sebut Persib Bandung sebagai Klub Tak Terkenal, Ini Faktanya

1. Otoritas Investasi Qatar (QIA)

QIA memiliki tanggung jawab untuk mengelola, menumbuhkan, dan menginvestasikan cadangan negara.

Dengan begitu, memungkinnya untuk berkembang secara pesat dari segi ekonomi dan juga bertujuan untuk menciptakan peluang selain dari minyak.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: qatarofw.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x