10 Negara dengan Jumlah Miliarder Terbanyak di Dunia, Apakah Indonesia Termasuk? Ini Daftarnya

- 8 Januari 2022, 08:40 WIB
Ilustrasi 10 negara dengan miliarder terbanyak di dunia
Ilustrasi 10 negara dengan miliarder terbanyak di dunia /

JURNAL SOREANG – Dalam beberapa tahun terakhir dunia sedang dilanda Covid-19, tetapi keadaan tersebut terhadap kekayaan para miliarder.

Justru dalam catatan Majalah Forbes, di tahun 2021 lalu ada peningkatan jumlah miliarder dari beberapa negara dalam beberapa tahun terakhir.

Peningkatakan jumlah tersebut dalam beberapa tahun terakhir ini menjadi sekitar 2.755 miliarder yang tersebar dari tujuh puluh negara.

Baca Juga: Wow! Inilah 10 Film Hollywood Dengan Durasi Tayang Terpanjang yang Pernah Dibuat

Jumlah tersebut meningkat ratusan orang dari tahun dari 2020 yang terdaftar oleh Forbes, di mana sebelumnya hanya berjumlah 2.095 miliarder.

Amerikat Serikat (AS) dan Cina menjadi dua negara yang menyumbang jumlah miliarder terbanyak di dunia.

Dapat dipastikan, jumlah kekayaan keseluruhan yang dimiliki para miliarder di setiap negara ini pun tentu mengalami peningkatakan.

Baca Juga: Waduh! 10 Kata Bahasa Inggris Terpanjang Ini Bikin Lidah Terpelintir Saat Mengucapkannya

Sebagaimana dilansir Jurnal Soreang pada laman website forbes.com, berikut sepuluh negara dengan jumlah miliarder terbanyak di dunia.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Forbes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah