Tak Disangka! Warga 6 Negara Ini Gunakan Bahasa Jawa, Padahal Nomor 5 Negaranya Dulu Dijajah Prancis

- 7 Januari 2022, 06:04 WIB
Seseorang mengenakan masker berjalan di sepanjang tepi laut pelabuhan di seberang Sydney Opera House di Sydney, Australia. Negara ini juga pernah menerbitkan prangko bergambar wayang kulit Jawa
Seseorang mengenakan masker berjalan di sepanjang tepi laut pelabuhan di seberang Sydney Opera House di Sydney, Australia. Negara ini juga pernah menerbitkan prangko bergambar wayang kulit Jawa /reuters

Untuk saat ini sekitar 7000 ribu orang di sana yang masih keturunan dari Indonesia bahkan masih menggunakan bahasa Jawa untuk kesehariannya.

Baca Juga: Mendunia, Selain di Indonesia, Ada Warga 6 Negara ini Dalam Kesehariannya Menggunakan Bahasa Jawa

6. Kepulauan Cocos Australia

Tak disangka mayoritas
penduduk di sini orang melayu namun masih ada juga yang keturunan dari suku Jawa.

Konon keturunan Jawa ini masih mempertahankan budaya Jawa di sana, bahkan golongan orang yang sudah tua masih aktif menggunakan bahasa Jawa untuk kesehariannya.

Oleh karena itu negara Australia pernah menjadikan gambar wayang kulit sebagai gambar perangko nasional Australia.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube Info Unik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah