5 Mobil Tertua di Dunia yang Pernah Dibuat, Apa Saja? Berikut Ini Daftar Lengkapnya

- 5 Januari 2022, 20:14 WIB
Cugnot Fardier, mobil tertua di dunia yang pernah dibuat
Cugnot Fardier, mobil tertua di dunia yang pernah dibuat /tangkap layar Instagram/cars.history.yt

Ternyata, mobil ini butuh setidaknya tiga orang untuk bisa mengoperasikannya.

Baca Juga: 5 Fakta Paling Menarik Barbados, Negara yang Jadikan Rihanna sebagai Pahlawan Nasional

4. Grenville Steam Carriage

Tak disangka, Grenville Steam Carriage menjadi salah satu mobil tertua di dunia dengan tenaga uap yang masih bisa berfungsi hingga sekarang.

Mobil ini dibuat oleh Robert Neville Grenville pada tahun 1875 yang bisa menampung tujuh orang.

Sekarang, mobil tertua di dunia yang masih berfungsi ini disimpan di Museum Motor Nasional Inggris.

Baca Juga: Simak! Amalkan Doa Ini Jika Sudah tak Sabar, Menurut Pencerah Kondang Aa Gym

5. La Marquise

Terakhir ada La Marquise, mobil yang dibangun pada tahun 1884 oleh orang Prancis bernama De Dion-Bouton et Trepardoux.

Hebatnya, meskipun dibangun sudah sejak lama, mobil ini memiliki kecepatan yang lumayan untuk sebuah mobil tua.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Oldest.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x