4 Fakta Menarik Madam Pang, Manajer Timnas Thailand di Piala AFF 2020 yang Menawan

- 2 Januari 2022, 21:02 WIB
4 Fakta Menarik Madam Pang, Manajer Timnas Thailand di Piala AFF 2020 yang Menawan.
4 Fakta Menarik Madam Pang, Manajer Timnas Thailand di Piala AFF 2020 yang Menawan. /Yoga mulyana /Instagram @panglamsam

JURNAL SOREANG - Nama Madam Peng menjadi sorotan publik di gelaran Piala AFF 2020 pada Desember 2021.

Madam Pang kerap terlihat di pinggir lapangan untuk sekedar memberikan support kepada para pemain Thailand.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut adalah fakta menarik dari Madam Peng.

Baca Juga: 10 Tambang Emas Terbesar di Dunia yang Menghasilkan Jutaan Ons Emas, Salah Satunya Berada di Indonesia

1. Madam Peng merupakan seorang putri politikus senior di Thailand dan memiliki gelar dari universitas kenamaan Amerika.

Madam Pang adalah putri dari Photipong Lamsam, seorang politikus sebuah partai berhaluan demokratis di Thailand.

Partai ini bahkan termasuk partai yang paling tua di Negeri Gajah Putih tersebut.

Nama keluarga Lamsam sendiri terkenal sebagai keluarga kaya raya di Thailand. Saat ini, Madam Pang merupakan generasi kelima dari keluarga Lamsam.

Baca Juga: Waw! Sudah Cantik Kaya Raya, Inilah Sosok Madam Pang, Manajer Timnas Thailand yang Seorang Pengusaha Sukses

Madam Pang juga lulusan universitas kenamaan di Amerika Serikat. Dia lulus dari Boston University dengan gelar master di bidang manajemen.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah