Tak Ada Pria, Benarkah Beberapa Kota dan Desa di Dunia Ini Hanya Dihuni Oleh Wanita? Simak Daftarnya

- 2 Januari 2022, 20:22 WIB
Kota Noiva De Cordeiro Brazil yang hanya dihuni oleh para wanita tangkapan layar
Kota Noiva De Cordeiro Brazil yang hanya dihuni oleh para wanita tangkapan layar /Sidul Tube

JURNAL SOREANG – Normalnya kehidupan dalam sebuah daerah diisi oleh pria dan wanita dalam membangun daerah tersebut.

Pria dan wanita memiliki peran penting dalam menjalani sebuah kehidupan, layaknya pria yang mencari nafkah untuk keluarganya.

Sedangkan seorang wanita yang mengurus rumah tangga, namun hal tersebut tak terjadi di beberapa kota dan desa di bawah ini.

Baca Juga: Irfan Jaya Susul Persib ke Bali untuk Gabung Persib atau Bali United? Cek Faktanya Disini

Ternyata ada beberapa kota dan desa yang hanya dihuni oleh para wanita, dan para wanita tersebut juga berperan penting dalam kehidupan sehari-hari.

Dilansir dari channel YouTube Sidul Tube, inilah beberapa kota dan desa di dunia yang hanya dihuni oleh para wanita:

1. Desa Umoja (Kenya)

Desa Umoja merupakan salah satu desa yang berada di Kenya tepatnya di Afrika Timur.

Desa Umoja sendiri adalah desa yang hanya dihuni oleh para wanita, di mana para pria dilarang masuk ke desa tersebut.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah