Jarang Diketahui Warga Indonesia! 6 Negara di Dunia Ini Tak Suka Rayakan Tahun Baru

- 31 Desember 2021, 19:09 WIB
Jarang Diketahui Warga Indonesia! 6 Negara di Dunia Ini Tak Suka Rayakan Tahun Baru
Jarang Diketahui Warga Indonesia! 6 Negara di Dunia Ini Tak Suka Rayakan Tahun Baru /YouTube Indo Line

Tradisi lainnya yaitu tukar kado dengan keluarga atau orang-orang terdekat.

  1. Bangladesh

Bangladesh merupakan salah-satu negara yang tidak merayakan tahun baru. Sebab, Bangladesh memiliki tahun barunya sendiri.

Baca Juga: Terungkap! Ini Rahasia Keperkasaan Raja di Negara Indonesia, Bisa Layani Puluhan Istri

Kabarnya, tahun baru di Bangladesh disebut Bengali dan dirayakan pada tanggal 14 April.

Di hari tersebut, orang-orang akan bangun pagi dan memakai pakaian terbaik mereka.

Warga Bangladesh biasanya akan berkumpul dengan keluarga dan berwisata ke beberapa tempat.

Baca Juga: Waspada di Malam Tahun Baru 2022, Ada Apa? Simak Ramalan Anak Indigo

Biasanya di hari raya tersebut akan diadakan pawai. Warga Bangladesh akan menari dan bernyanyi atau melakukan hal apa pun yang membahagiakan.

  1. Tiongkok

Tiongkok pun merupakan salah-satu negara yang tidak merayakan tahun baru. Sebab, Tiongkok memiliki tahun baru sendiri.

Tahun baru Tiongkok biasa disebut Imlek atau tahun baru China.

Halaman:

Editor: Ari Irpan

Sumber: YouTube Indo Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah