Resmi Jadi Bahasa Kedua di Vietnam, Berikut 10 Fakta Menarik Tentang Bahasa Indonesia Di Mata Dunia

- 23 Desember 2021, 17:40 WIB
Sejumlah bsiswa yang sedang belajar di dalam kelas di Vietnam
Sejumlah bsiswa yang sedang belajar di dalam kelas di Vietnam /Instagram @shoory84/

Banyak negara dari bagian benua tersebut menjadikan bahasa Indonesia sebagai bagian dari kursus yang dipelajari di sekolah.

4. Banyak turis yang tertarik untuk mendalaminya
Negara Indonesia tak pernah sepi dari kunjungan turis mancanegara. Mayoritas wisatawan ini banyak yang berminat untuk mendalami dan belajar bahasa Indonesia lebih serius lagi.

Baca Juga: Bukan 10, Tahun 2022 Negara Dubai Miliki 11 Fakta Menarik, Nomor 11 Jadi Paling Menarik Loh

5. Bahasa ke-9 yang paling banyak digunakan di dunia
Bahasa Indonesia merupakan bahasa yang populer dan tersebar luas di seluruh dunia karena banyaknya komunitas di berbagai negara.

Sepertri Australia, Suriname, Belanda, Amerika Serikat, Inggris, Arab Saudi dan Jepang.

Diperkirakan di dunia ini ada sekitar 160juta penutur, sehingga menjadikannya sebagai salah satu dari 10 bahasa lisan teratas di dunia.

Baca Juga: Wow Inilah 4 Pasangan Paling Unik dan Aneh di Seantero Jagat

6. Bahasa ketiga yang paling banyak digunakan wordpress
Bahasa Indonesia dikategorikan sebagai bahasa ketiga yang paling banyak digunakan di wordpress.
Menurut Chief Executive Officer Wordpress Indonesia menyatakan bahwa sekitar 200 juta halaman Wordpress Indonesia dibuka setiap bulan.

Serta 1,7 juta blog Indonesia yang berada di wordpress.

7. Bahasa kedua di Vietnam
Pada Desember 2007, Vietnam resmi menjadikan bahasa Indonesia sebagai bahasa kedua di negara itu.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah