Wow! Sudah Cantik Pintar lagi, Inilah 5 Wanita yang Menginspiratif sebelum abad ke-16

- 18 Desember 2021, 08:14 WIB
Wow! Sudah Cantik Pintar lagi, Inilah 5 Wanita yang Menginspiratif sebelum abad ke-16
Wow! Sudah Cantik Pintar lagi, Inilah 5 Wanita yang Menginspiratif sebelum abad ke-16 /Yoga mulyana /Pixabay

Sebagian besar sejarawan merasa bahwa Lady Godiva yang menunggang kuda telanjang adalah fiksi, namun Godiva adalah orang sungguhan di dunia abad ke-11.

Godiva beserta suaminya dikenal telah mendirikan Biara Benediktin di Coventry.

5. Samyukta (abad ke-12).

Baca Juga: Banyak Wanita yang Menggodanya, Empat Weton Pria yang Butuh Perhatian Ekstra dan Ingin Selalu Disayang

Samyukta adalah salah satu wanita India tercantik dalam sejarah kuno. Dia adalah putri cantik dari Jaichand, Raja Kannauj.

Menurut catatan sejarah dia menjadi istri Prithviraj Chauhan, seorang Raja Rajput dari klan Chauhan.

Cerita percintaan Samyukta dan Prithviraj itu sampai saat termasuk dalam sejarah India yang paling indah.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x