Tak Cuma Deja Vu, Inilah 9 Misteri dan Fenomena Aneh Otak Manusia, Pernah Mengalami Salah Satunya?

- 17 Desember 2021, 06:15 WIB
Ilustrasi foto manusia
Ilustrasi foto manusia /Rivaldi Nurfikri Alghifari /instagram @cracked_hat_illustration

2. DEJA VISITE

Fenomena ini berhubungan dengan sebuah tempat atau geografis, seperti merasa kalau anda sudah pernah mengunjungi suatu tempat dan merasa sangat familiar dengan tempat itu, padahal anda tidak pernah sama sekali ke sana.

3. DEJA SENTI

Fenomena ketika anda “pernah merasakan” sesuatu, seperti pernah merasa mengatakan sesuatu dalam pikiran, tapi 1 atau 2 menit kemudian anda akan sadar bahwa anda tidak berbicara apa-apa. Hmm.. agak serem yang satu ini.

Baca Juga: Miris! Negara-Negara dengan Pasukan Militer Paling Menyedihkan di Dunia, Termasuk Negara Terkaya di Afrika

4. JAMAIS VU

Fenomena satu ini merupakan kebalikan Deja Vu, di mana anda tidak mengenal sebuah situasi padahal anda yakin sekali kalau sebelumnya anda pernah ada di situ. Masih belum paham?

Sebagai contoh, jika anda membaca atau mengatakan kata “meja” berulang kali, maka lama kelamaan anda akan merasa aneh bahwa “meja” adalah sebuah nama benda atau bahkan bukan merupakan sebuah kata.
Jamais Vu ini didiagnosis karena kelelahan otak. Pernah mengalami?

5. PRESQUE VU

Perasaan yang kuat kalau anda akan mengalami epiphany. Epiphany sendiri diartikan seperti sebuah “penglihatan”, tapi sangat jarang terjadi.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah