10 Negara di Asia yang Masih Punya Kerajaan dan Telah Gemparkan Dunia, Ini Daftarnya, Indonesia Masuk?

- 7 Desember 2021, 05:05 WIB
Sultan Hassanal Bolkiah dari Brunei yang juga gemoarkan dunia
Sultan Hassanal Bolkiah dari Brunei yang juga gemoarkan dunia /

JURNAL SOREANG – Munculnya demokrasi di seluruh dunia akhirnya membuat sistem kerajaan dalam suatu negara hampir punah.

Bahkan di Asia sendiri hanya menyisakan beberapa negara saja yang memiliki Raja sebagai kepala negara mereka.

Meskipun begitu, orang-orang masih terpesona dengan kehidupan bangsawan, baik itu tentang asal muasalnya, pernikahannya, atau krisis dalam keluarga kerajaannya.

Asia sendiri adalah rumah bagi beberapa dinasti kerajaan tertua. Beberapa diantaranya memiliki sorotan tersendiri yang layak untuk diperbincangkan.

Baca Juga: Tak Hanya Raih Baret Hijau di Inggris, Pangeran Brunei Abdul Mateen Tempati Peringkat 10 Besar

Mengutip dari prestige online, berikut ini adalah 10 fakta menarik tentang keluarga bangsawan Asia yang belum pernah Anda ketahui

1. Jepang
Hukum suksesi Jepang hanya mengizinkan anggota keluarga laki-laki yang bisa naik takhta kekaisaran.

Sedangkan bagi anggota perempuan yang menikahi orang biasa harus dilucuti gelarnya.

Anggota parlemen Jepang membahas perubahan Undang-Undang Rumah Tangga Kekaisaran untuk mengizinkan perempuan dinobatkan sebagai penguasa negara.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: prestigeonline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x