Film Produksi Bhutan, ‘Gawa The Other Side of the Moon’, Kisahkan Anak Hasil Tradisi Bomena

- 21 November 2021, 16:03 WIB
Potret perempuan Bhutan yang mengenakan pakaian tradisional
Potret perempuan Bhutan yang mengenakan pakaian tradisional /Ilham Maulana /tangkapan layar Instagram @jigme05

JURNAL SOREANG - Tak disangka, Bhutan memiliki tradisi yang begitu aneh dan sudah terjadi berabad-abad lamanya, bernama Bomena.

Tradisi Bomena di Bhutan ini merupakan tradisi yang juga disebut berburu malam dan dilakukan oleh pria-pria di negara tersebut.

Pria-pria Bhutan yang melakukan Bomena akan menyelinap ke kamar-kamar gadis yang menjadi incarannya.

Baca Juga: Parah! Sebuah Tradisi di Bhutan Bernama Bomena, Bolehkan Pria Setubuhi Gadis Tanpa Pernikahan, Ini Faktanya

Setelah itu, sang pria akan mengajak wanita atau gadis yang jadi incarannya untuk melakukan persetubuhan.

Meski ada beberapa di antaranya yang berakhir pernikahan, tak sedikit yang tak bertanggung jawab dan membuat si wanita menjadi ibu tunggal.

Dampaknya, banyak anak-anak Bhutan yang tidak bisa mengurus dokumen-dokumen penting karena harus ada kehadiran sosok ayah.

Sehingga, imbasnya mereka kemudian tidak bisa menikmati pendidikan karena tidak ada kelengkapan dokumen.

Baca Juga: Ngeri! Kisah Tragis yang Terjadi di Kampus King Mongkut’s Thailand

Tradisi Bomena ini ternyata kemudian diangkat menjadi sebuah film dengan judul ‘Gawa: The Other Side of the Moon’.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah