9 Fakta Tajir Melintirnya Jeff Bezos Bos Amazon, Kekayaannya Lebih Besar dari PDB 3 Negara Digabung Sekaligus

- 21 November 2021, 13:03 WIB
Jeff Bezos, CEO dan pendiri Amazon, berbicara di The Economic Club Milestone Celebration Dinner di Washington pada 13 September 2018.
Jeff Bezos, CEO dan pendiri Amazon, berbicara di The Economic Club Milestone Celebration Dinner di Washington pada 13 September 2018. /UPI/Yuri Gripas

 


2. Bezos menghasilkan $2.489 atau setara Rp35 juta per detik, lebih dari dua kali lipat pendapatan rata-rata pekerja AS dalam satu minggu.

Artinya hanya dalam satu menit, kepala Amazon itu menghasilkan lebih dari tiga kali lipat dari rata-rata pekerja AS.

Baca Juga: Sang Leganda Bulu Tangkis Indonesia Tutup Usia : Selamat Jalan Verawaty Fajrin

 


3. Setelah menceraikan MacKenzie dan menyerahkan 25% saham Amazon, Bezos masih mempertahankan peringkatnya sebagai orang terkaya di dunia.

MacKenzie, di sisi lain, sekarang adalah wanita terkaya ketiga di dunia setelah pewaris L'Oreal Francoise Bettencourt Meyers dan pewaris Walmart Alice Walton.

MacKenzie, yang merupakan salah satu karyawan pertama Amazon, sekarang memiliki kekayaan sekitar $38,9 miliar atau setara Rp555 triliun.

 


4. Dengan $121 miliar, Bezos secara teoritis dapat membeli lebih dari 30% dari 100 dana abadi perguruan tinggi AS.

Halaman:

Editor: Azmy Yanuar Muttaqien

Sumber: Business Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah