Tidak Hanya Indonesia, 3 Negara Ini Juga Peringati Hari Pahlawan

- 9 November 2021, 13:16 WIB
Anggota Kopassus mengibarkan bendera merah putih di udara dan memecahkan rekor muri dengan bendera terbesar di atas udara. Tangkap layar/
Anggota Kopassus mengibarkan bendera merah putih di udara dan memecahkan rekor muri dengan bendera terbesar di atas udara. Tangkap layar/ / INFO KOPASSUS

3.Angola

Angola merupakan negara yang terletak di Benua Afrika bagian barat daya. Angola memperingati hari pahlawan setiap 7 September.

Masyarakat Angola merayakan hari pahlawan bertepatan dengan kelahiran seorang pahlawan Angola, Agostinho Neto.

Neto menjadi pahlawan bagi Angola karena dikenal sebagai salah satu anggota pergerakan anti-kolonial di Angola.

Neto pernah merasakan jeruji besi karena mengkampanyekan perlawanan terhadap pemerintah kolonial Portugis di Angola.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah