Jangan Salah Mengucapkan! 11 Kata di Brunei Darussalam ini Beda Artinya dalam Bahasa Indonesia, Bisa Bahaya

- 6 November 2021, 15:33 WIB
10 Kebahagiaan Orang Brunei Darussalam yang Jarang Diketahui Masyarakat Dunia, Banyak yang Gratis!
10 Kebahagiaan Orang Brunei Darussalam yang Jarang Diketahui Masyarakat Dunia, Banyak yang Gratis! /

Karena 'burit' sendiri itu artinya adalah selangkangan atau bagian belakang tempat kita buang air besar.

Jadi jangan mengucapkan kata 'burit' di Brunei, karena maknanya akan lain.

Baca Juga: Priyanka Chopra dan Nick Jonas Rayakan Diwali, Festival Cahaya Khas India


8. Ijap atau Ijab

Di Indonesia biasa disebut Ijab dalam prosesi Ijab Kabul di suatu pernikahan.

Sedangkan di Brunei Darussalam ini artinya takut.


9. Babu

Di Indonesia, kata babu biasa diartikan sebagai bahasa kasar dalam menyebut pembantu.

Namun kalau di Brunei Darussalam, babu itu berarti ibu atau mama.


10. Pusing

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Youtube Wulan’s Life


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah