Orang Terkaya Kedua di Singapura, Eduardo Saverin, Pendiri Facebook yang Beristri Orang Indonesia

- 29 Oktober 2021, 15:45 WIB
 Eduardo Saverin, salah seorang pendiri Facebook dan orang terkaya kedua di Singapura/tangkapan layar
Eduardo Saverin, salah seorang pendiri Facebook dan orang terkaya kedua di Singapura/tangkapan layar / @saverin52

Dia lahir dari keluarga kaya dan memutuskan untuk pindah ke Amerika Serikat (AS) pada tahun 1993.

Di AS, Saverin menetap di Miami, Florida. Lalu bersekolah di Gulliver Prepatory School dan kuliah di Universitas Harvard.

Baca Juga: 7 Tarian Sakral di Indonesia yang Memanggil Roh pada Saat Menari, Nomor 3 Paling Banyak Dikenal

Saverin lulus di Harvard pada tahun 2006 dengan magna cum laude dan bergelar di bidang ekonomi.

Sejak di Harvard, dia sudah mulai berinvestasi dan pertama Saverin berinvetasi di industry minyak dengan besaran US$300 ribu atau Rp4,2 miliar.

Di Harvard juga dia bertemu dengan Mark Zuckerberg dan bersama-sama mendirikan Facebook pada tahun 2004.

Baca Juga: Pelaku Pengaturan Skor di Liga 2 Akan Ditindak Tegas, PSSI: Ini Sudah Mencoreng Nama Sepak Bola

Pada media sosial Facebook yang didirikannya bersama Zuckerberg, dia menjabat sebagai manajer bisnis dan kepala keuangan.

Namun, konflik sempat terjadi di antara keduanya dan keterlibatan Saverin di Facebook menjadi berkurang.

Bahkan, Saverin pernah mengajukan gugatan kepada Facebook dan akhirnya diselesaikan di luar pengadilan.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah