Lah Kok Bisa! Minuman Ini Dijadikan Pestisida oleh Petani Negeri Bollywood India

- 23 Oktober 2021, 09:48 WIB
Lah Kok Bisa! Minuman Ini Dijadikan Pestisida oleh Petani Negeri Bollywood India
Lah Kok Bisa! Minuman Ini Dijadikan Pestisida oleh Petani Negeri Bollywood India /Ari Irpan/YouTube Fakta Populer

JURNAL SOREANG – Minuman ini dijadikan sebagai pestisida oleh petani di Negeri Bollywood India.

Tentu hal yang dilakukan oleh petani di Negeri Bollywood India itu sangat menarik perhatian banyak orang.

Mengingat minuman tersebut pada umumnya untuk diminum, namun petani Negeri Bollywood India menggunakannya untuk hal lain.

Baca Juga: BELUM DIGUNAKAN! 15 KODE REDEEM Mobile Legends Edisi 23 Oktober 2021, Jangan lewatkan Battle Poin dan Fragment

Minuman yang dijadikan pestisida oleh petani Negeri Bollywood India yaitu Pepsi dan Coca-cola.

“Di India Minuman Pepsi dan Coca-cola dijadikan sebagai pestisida,” dikutip dari kanal YouTube Fakta Populer.

Para petani di bagian timur India biasa menggunakan Coca-cola dan Pepsi untuk digunakan sebagai pestisida.

Hal itu dilakukan karena mereka berpikir bahwa dua minuman soda itu efektif untuk menghilangkan hama.

Baca Juga: Menebar Terang dan Memupuk Generasi Tangguh Masa Depan, PLN UP3 Majalaya Salurkan Santunan Yatim Piatu

Menanggapi hal tersebut, pihak Pepsi dan Coca-cola membantah pemikiran petani India tersebut.

Pihak Pepsi dan Coca-cola mengatakan bahwa minuman mereka tidak mengandung senyawa kimia yang dapat membunuh serangga.

Ternyata, hal yang sebenarnya terjadi karena kandungan gula yang terdapat dari minuman tersbut.

Hal yang sebenarnya terjadi karena kandungan gula yang terdapat dari minuman tersebut.

Baca Juga: Daftar 10 Orang Terkaya di Asia Tenggara Selain Sultan Hassanal Bolkiah, Salah Satunya dari Indonesia!

Sehingga ketika disiramkan, tanaman mendapatkan asupan gula yang baik dan tumbuh lebih besar dan sehat.

Itulah sebab di India minuman soda Pepsi dan Coca-cola tidak hanya diminum, tapi digunakan juga untuk pestisida.

Maka dari itu, selain diminum, dua minuman soda ini juga dijadikan pestisida oleh para petani di India.***

Editor: Rustandi

Sumber: Youtube Fakta Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah