Sisi Gelap Pangeran Arab Saudi yang Tak Banyak Orang Tahu, Citra Buruk Mohammed bin Salman

- 20 Oktober 2021, 03:09 WIB
Sisi Gelap Pangeran Arab Saudi yang Tak Banyak Orang Tahu, Citra Buruk Mohammed bin Salman
Sisi Gelap Pangeran Arab Saudi yang Tak Banyak Orang Tahu, Citra Buruk Mohammed bin Salman /Bandar Algaloud/Saudi Royal Court

JURNAL SOREANG - Muhammad bin Salman bin Abdulaziz al-Saud adalah Putra Mahkota, Wakil Perdana Menteri dan Menteri Pertahanan Arab Saudi.

Dia juga merupakan Ketua Dewan Urusan Ekonomi dan Pembangunan di sana.

Pada 21 Juni 2017, Muhammad bin Salman ditunjuk sebagai Putra Mahkota oleh Raja Salman.

Baca Juga: Kasus Penggelapan, Polisi Periksa Denny Sumargo, Dicecar 18 Pertanyaan

Tak banyak yang tahu, Sosok Muhammad bin Salman memiliki sisi gelap.

Dikutip Jurnal Soreang dari YouTube Data Fakta, berikut sisi gelap pangeran Arab Saudi yang tak banyak orang tahu:

1. Penahanan Politisi dan Pengusaha

Baca Juga: 4 Fakta Menarik Ratu Jetsun Pema, Wanita Cantik Permaisuri Kerajaan Bhutan

Pada 2017, pasukan keamanan Arab Saudi menangkap puluhan orang-orang kaya di sana dan para pesaing politik sang pangeran.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Youtube Data dan Fakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x