3 Fakta Menarik dari Emir Mahira Saat Syuting Film Onde Mande! Sampai Diajari Bahasa Minang oleh Sang Ayah

- 27 Juni 2023, 12:07 WIB
 3 Fakta Menarik dari Emir Mahira Saat Syuting Film Onde Mande! Sampai Diajari Bahasa Minang oleh Sang Ayah
3 Fakta Menarik dari Emir Mahira Saat Syuting Film Onde Mande! Sampai Diajari Bahasa Minang oleh Sang Ayah /

Meskipun Padang adalah salah satu tanah leluhurnya, Emir memang lama tinggal di luar negeri, sehingga wajar jika tak begitu menguasai bahasa Minang.

Baca Juga: Tes IQ: Bisakah Anda Menemukan Salah Satu Siswa Mana yang Menyontek yang Ada di Dalam Kelas

Sejumlah tantangan dan pengalaman Emir saat syuting pun, menjadi fakta menarik yang layak diketahui.

Berikut 3 fakta Emir Mahira tentang keseruan syuting film Onde Mande:

1. Syuting rasa liburan

Film Onde Mande! mengambil latar Desa Sigiran, Danau Maninjau dan daerah lainnya di Sumatera Barat sebagai lokasi syuting. Pemandangan dan suasana yang indah membuat Emir menikmati masa-masa syuting penuh suka cita karena terasa seperti sedang liburan.

"Pas syuting, aku bener-bener ngerasa bersyukur, karena aku merasa kayak liburan. Tempatnya peaceful, orang-orangnya ramah, makanannya mantap. Kita tinggal di penginapan yang depannya langsung danau. Ngopi dengan view danau tiap pagi itu healing banget lah. Jadi walaupun ini kerja, saat itu jadi kesempatan buat aku healing juga,” ungkap Emir.

Baca Juga: Salah Satunya Berlokasi di Bali! Cek 20 Tempat Makan Paling Legend Menurut Taste Atlas, Mana Saja Ya?

2. Diajari bahasa Minang oleh Ayah

Mengetahui anaknya terlibat dalam film yang mengangkat budaya Minang, Ayahanda Emir sangat senang. Menurut Emir, keluarganya sangat mendukung ketika ia ditawari proyek film ini. Bahkan, sang Ayah langsung turun tangan mengajari Emir bahasa Minang demi kelancaran syuting yang dijalani Emir.

Halaman:

Editor: Handri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah