JARANG YANG TAHU! Kepanjangan CB pada Nama Belakang Penyanyi Indonesia Atiek CB, Bukan Centang Biru

- 9 Mei 2023, 21:50 WIB
Atiek CB saat bersama Nicky Astria. Jarang yang tahu kepanjangan dari CB dari nama belakang penyanyi Atiek CB.*
Atiek CB saat bersama Nicky Astria. Jarang yang tahu kepanjangan dari CB dari nama belakang penyanyi Atiek CB.* /Instagram/@nicky_astria_real

JURNAL SOREANG - Nama penyanyi Indonesia, Atiek CB sudah tak asing lagi di telinga para pecinta musik Indonesia, terutama pada era 80-an hingga awal 2000-an.

Penyanyi yang indentik dengan kacamata hitam dan suara khas ini melahirkan banyak lagu hits, di antaranya Risau, Akh, Permohonan, Suka-Suka, Kekang, Optimis, Maafkan, Terserah Boy, Dia, Berhentilah, Kau Dimana, Terapung.

Namun, jarang yang tahu kepanjangan dari CB dari nama belakang penyanyi kelahiran 25 Mei 1963 tersebut dan mengapa menggunakan nama CB?

 

Baca Juga: PPDB 2023: 9 SD Negeri Terbaik di Kabupaten Cianjur, Sudah Akreditasi A Kemdikbud, Ortu Wajb Tahu!

Nama asli Atiek CB adalah Atiek Prasetyawati. Saat masih sekolah di SMP Negeri 1 Kediri, Atiek sudah memiliki grup band bernama CB Band.

CB yang berarti Canda Birawa, kemudian dijadikan nama belakang Atiek CB sampai sekarang.

Ketika Atiek CB berusia 25 tahun, ia menikah dengan personil Trio Libels, Ronny Sianturi yang berusia lebih muda dua tahun (23 tahun).

 

Halaman:

Editor: Edi Purwanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah