Berperan di Thor: Love And Thunder, Berikut ini 6 Film Terbaik yang Dibintangi Christian Bale

- 19 Juli 2022, 21:00 WIB
Christian Bale berperan di film Thor: Love and Thunder
Christian Bale berperan di film Thor: Love and Thunder /Twitter @CineversoASN

Baca Juga: Rekomendasi 10 Film yang Paling Banyak Ditonton di Netflix, Ada Film Leonardo DiCaprio dan Ryan Reynolds

Film ini meraih banyak penghargaan dan menjadi 6 film box office terbaik tahun 2018.

  1. Ford v Ferrari (2019)

Ford v Ferrari dirilis pada tahun 2019. Pemeran dari film ini adalah Matt Damon sebagai Carroll Shelby, sementara Cristian Bale sebagai Ken Miles.

Ceritanya tentang film olahraga. Shelby, seorang pembalap bekerja sama dengan Ken Miles (insinyur balap) untuk membuat mobil balap baru untuk mengalahkan tim balap Ferrari.

Film ini diangkat dari kisah nyata dari Carroll dan Ken yang penuh dengan momen menakjubkan.

Ford v Ferrari memenangkan beberapa penghargaan seperti pengeditan suara terbaik dari penghargaan akademi, British academy film awards, cinema audio society awards, Hollywood film awards, Hollywood music in media awards, Satellite awards, Washington D.C.

Baca Juga: Adaptasi dari Novel Jane Austen, Berikut Perbedaan antara Film Netflix ‘Persuasion’ dan Bukunya

Bale bermain di banyak film hebat dan memiliki keterampilan akting yang hebat. Mana fikm favoritmu?***

Halaman:

Editor: Santy Widiadamayanti

Sumber: GLUWEE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah