Kagum Pada Gorr di Film Marvel Thor 4? Ini Daftar Film Terbaik Christian Bale Luar MCU Selain The Dark Knight

- 8 Juli 2022, 13:29 WIB
Christian Bale sebagai Gorr./ Twitter/ @popetheking
Christian Bale sebagai Gorr./ Twitter/ @popetheking /

JURNAL SOREANG - Dengan gemuruh antusias fans MCU atas dirilisnya film keempat Dewa Petir Marvel, Thor: Love and Thunder.

Selain kisah Thor terbaru dalam menghadapi penjahat Marvel teranyar Gorr the God Butcher, perhatian sebagian penonton MCU tertuju pada pemeran antagonis di film ini, Christian Bale.

Seperti diketahui, Christian Bale masuk dalam bidikan fans MCU usai rumor bahwa serial WandaVision bakal menampilkan salah satu penjahat Marvel yang ikoni, Mephisto.

Baca Juga: 6 Pemain Incaran Manchester United yang Dicuri oleh Chelsea, The Blues Siap Kejar Frenkie De Jong?

Sayangnya hal tersebut tidak terjadi, bahkan saat fans MCU kembali memprediksi bahwa karakter penjahat Marvel lain, Adam Warlock, di GOTG juga tidak terbukti.

Secara mengejutkan, Christian Bale memutuskan bergabung dengan Marvel Cinematic Universe bukan dalam dua karakter antagonis tersebut melainkan di film Thor sebagai Gorr.

Usai di rilis pada 6 Juli 2022 di beberapa negara, termasuk Indonesia, beragam ulasan diberikan pada Thor: Love and Thunder.

Baca Juga: HOAX! Indra Kenz Keluar dari Penjara, Begini Klarifikasi dari Tersangka Kasus Binary Option Binomo

Meski pendapat soal film ini terpecah, namun para kritikus setuju bahwa Christian Bale mampu membawa nuansa seram dan karakter berlapis Gorr dengan baik ke versi live-action MCU.

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: Ranker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x