Daftar 7 Alat Musik Tradisional yang Tercatat di Dunia, No 1, dan 4 Asal Indonesia, yuk Cek Faktanya!

- 21 Januari 2022, 22:04 WIB
Ilustrasi Daftar 7 Alat Musik Tradisional yang Tercatat di Dunia, No 1 dan 4 Asal Indonesia, yuk Cek Faktanya!
Ilustrasi Daftar 7 Alat Musik Tradisional yang Tercatat di Dunia, No 1 dan 4 Asal Indonesia, yuk Cek Faktanya! /

Sasando berasal dari Pulau Rote, Nusa Tenggara Timur. Bentuk sasando mirip instrumen petik lain seperti gitar, biola, dan kecapi, tetapi tanpa chord (kunci).

Senar sasando harus dipetik dengan dua tangan, seperti harpa. Alat ini unik karena kita dapat memainkan melodi, bas, dan akor sekaligus.

Tangan kiri memainkan melodi dan bas, sementara tangan kanan memainkan akor. Bagian utama sasando berbentuk tabung panjang yang biasa terbuat dari bambu.

Tabung sasando diletakkan dalam sebuah wadah setengah melingkar yang terbuat dari daun pohon gebang (semacam lontar) untuk resonansi.

Baca Juga: Kondisi Terkini Febri Hariyadi Usai Cedera Parah di Laga Persib VS Borneo FC, Dokter Sebut Sakit Banget

5.Koauau

Dari berbagai jenis flute di Selandia Baru, koauau paling banyak diapresiasi. Alat musik mungil ini terbuat dari berbagai bahan, seperti kayu, tulang sayap elang laut, atau tulang manusia.

Alat sejenis seruling yang ditiup lurus ini sepanjang 12-15 cm dengan jarak tiap lubang antara 1-2 cm. Koauau memiliki tiga lubang untuk jari (fingerholes).

6.Nyckelharpa

Nyckelharpa adalah alat musik tradisional Swedia yang mirip biola. Alat musik ini menggunakan senar yang disebut chordophone.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Buku Kisah 1001 Budaya Paling Unik di Dunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah