Sederet Artis Ini Menikah dengan Pasangannya yang Bermula dari Virtual, Salah Satunya Baim dan Paula

- 28 November 2021, 20:01 WIB
Salah satu pasangan selebriti yang menikah berawal dari sosial media instagram.com/@baim.paaula
Salah satu pasangan selebriti yang menikah berawal dari sosial media instagram.com/@baim.paaula /

Dari percakapan pertama lalu berlanjut dengan sebuah pertemuan yang sangat intens, hingga akhirnya mereka yakin dan melanjutkan ke pernikahan.

2. Kevin Aprilio dan Vicy Melanie

Perkenalan Kevin dan sang kekasih yaitu Vicy, dimulai dari Instagram pada 2015 silam, awalnya Kevin melihat Vicy dari sebuah foto yang diunggah sahabatnya.

Lalu Kevin pun tertarik dan melihat peofil dari model cantik tersebut, setelah itu mereka bertemu.

Baca Juga: PERSIB DAY : Melawan Arema FC Pelatih Persib Robert Alberts Maksimalkan Permainan Merebut Puncak Klasemen

Karena merasa cocok mereka pun berpacaran hingga akhirnya menikah.

3. Jenita Janet dan Danu Sofwan

Pada awalnya Jenita Janet berniat untuk konsultasi bisnis dengan Danu Sofwan lewat akun intagram, namun karena hal itulah mereka malah menemukan kecocokan satu sama lain.

Hingga akhirnya mereka memutuskan untuk menikah pada bulan November 2020 silam.

Baca Juga: Kilas Balik Legenda Persib: Asep Dayat, Striker Kabupaten yang Menimba Ilmu ke Eropa

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah