Ini Jumlah Uang yang Dibutuhkan untuk Membesarkan Bayi 0-6 Bulan

- 1 Juni 2023, 07:20 WIB
Ilustrasi Jumlah Uang yang Dibutuhkan untuk Membesarkan Bayi
Ilustrasi Jumlah Uang yang Dibutuhkan untuk Membesarkan Bayi /Pixabay/fezailc

 

 

JURNAL SOREANG - Biaya membesarkan bayi dalam rentang usia 0-6 bulan dapat bervariasi tergantung berbagai faktor seperti lokasi georafis, gaya hidup keluarga, dan preferensi pribadi.

Apa saja komponen yang diperlukan untuk membesarkan bayi. Simak penjelasannya disini.

  1. Vaksinasi

Pemerintah menyediakan vaksin gratis untuk 0-6 bulan yaitu HB 0 1 dosis, BCG 1 dosis, DPT-HB-HIB 3 dosis, polio tetes (OPV) 4 dosis, polio suntik (IPV) 1 dosis. Ibu juga dapat membayar secara mandiri dengan kisaran 7-9 juta rupiah untuk vaksin 0-6 bulan di Rumah Sakit.

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK Cancer, Leo, dan Virgo 1 Juni 2023! Pelihara Ikatan Kepercayaan dan Saling Pengertian

  1. Keperluan postpartum

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Instagram @ibupedia_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x