Saat Puasa Malah Punya Kondisi Gigi Berlubang? Ini Dia Cara Mengatasi Nyeri Gigi Berlubang Tanpa Obat

- 24 Maret 2023, 20:48 WIB
Ilustrasi sakit gigi. Saat Puasa Malah Punya Kondisi Gigi Berlubang? Ini Dia Cara Mengatasi Nyeri Gigi Berlubang Tanpa Obat
Ilustrasi sakit gigi. Saat Puasa Malah Punya Kondisi Gigi Berlubang? Ini Dia Cara Mengatasi Nyeri Gigi Berlubang Tanpa Obat /pexels/akyurt/

JURNAL SOREANG - Gigi berlubang sering kali menjadi penyebab nyeri yang tidak tertahankan..

Apalagi saat sedang berpuasa tentu sangat menganggu kelancaran ibadah.

Namun untuk meredakan nyeri sementara, ada beberapa cara mengatasi sakit gigi berlubang tanpa obat sebelum ke dokter gigi.

Umumnya gigi berlubang berawal dari plak yang mengikis lapisan terluar (email) gigi.

 Plak berasal dari sisa makanan dan kuman yang menjadi asam, salah satunya karena tidak rajin menyikat gigi.

Gigi berlubang yang tidak teratasi dapat menyebabkan nyeri yang parah, infeksi dan bahkan tanggalnya gigi.

Cara Mengatasi Sakit Gigi Berlubang Tanpa Obat

Saat sakit gigi, sebagian orang mungkin langsung mengkonsumsi ibuprofen atau paracetamol yang merupakan obat pereda nyeri.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x