Manfaat Berenang untuk Ibu Hamil, Dapat Mengatasi Bengkak Pada Pergelangan Kaki

- 29 Agustus 2022, 19:03 WIB
Ilustrasi, berenang bareng menjadi tradisi Jepang yang fenomenal
Ilustrasi, berenang bareng menjadi tradisi Jepang yang fenomenal /Yoga mulyana /

JURNAL SOREANG - Berenang adalah salah satu olahraga yang banyak digemari, berikut manfaat renang bagi ibu hamil (Bumil).

Selain itu berenang juga menjadi salah satu olahrga yang dapat dilakukan saat wanita sedang hamil.

Olahraga ini cukup aman bagi bumil, asalkan kondisi kehamilan sehat dan sudah berkonsultasi pada dokter.

Baca Juga: Link Live Streaming PSM Makasar vs Persib Bandung Laga Seru BRI LIga 1 Malam ini

Bumil diperbolehkan melakukan olahraga renang, saat usia kehamilannya sudah trimester akhir.

Usia kandungan pada trimester akhir lebih kuat dibanding trimester satu dan dua.

Bumil boleh melakukan olahraga renang ini maksimal 30 menit ya, bisa pagi hari atau sore hari.

Baca Juga: 7 Trik Kecilkan Perut Buncit Tanpa Perlu Olahraga Namun Tetap Sehat, No 3 Paling Simple

Manfaat dari berenang ini, dapat membuat bumil lebih tenang dan kondisi kesehatan kandungan.

Setelah bumil tenang maka akan lebih nyenyak tidur, Berenang pun dapat mempertahankan berat badan.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x