5 Manfaat Buah Air Kelapa, untuk Diabetes hingga Gangguan Jantung

- 18 September 2021, 15:28 WIB
Buah kelapa / pixabay
Buah kelapa / pixabay /

JURNAL SOREANG - Buah kelapa diketahui memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan, terutama bagi penderita diabetes.

Secara umum kandungan yang terdapat dalam air kelapa dapat menetralisir racun yang masuk kedalam tubuh.

Selain itu, air kelapa bisa menambah elektrolit dalam tubuh yang berkurang saat beraktifitas, terutama ketika berolahraga.

Baca Juga: Atasi Suara Serak dengan 5 Bahan Alami ini : Kunyit

Air kelapa mengandung vitamin C, Vitamin B kompleks, kalsium, kalium, magnesium, klorin, zat besi dan nitrogen, dengan demikian air kelapa sering kali digunakan sebagai bahan untuk pengobatan herbal.

Berikut 5 manfaat air kelapa untuk kesahatan tubuh.

1. Mengontrol Tekanan Darah

Air kelapa diketahui mengandung kadar gula yang rendah, hal itu dapat membuat tubuh kuat, segar, menambah berat badan dan bisa mengontrol tekanan darah agar tidak berlebih.

Baca Juga: Gula Darah Berlebih Bisa Jadi Diabetes, Simak Gejalanya : Selalu Ingin Makanan yang Manis

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x