Gangguan Tidur Bisa Disebabkan Banyak Faktor, Yuk Kenali Sebelum Mengganggu Kesehatan Kita

- 2 Januari 2021, 19:28 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /Pexel/Ketut Subiyanto

 

JURNAL SOREANG - Tidur merupakan salah satu hal yang penting dalam kehidupan kita. Sebab dengan tidur sejumlah aktivitas tubuh kita akan berkurang hingga bisa istirahat.

Dalah hal tidur, setiap orang memiliki kebutuhan tidur yang berbeda. Ini sesuai usia, kondisi kesehatan, profesi dan kondisi lainnya. Tidur normal

Namun jangan salah meski tidur itu penting, banyak orang yang mengalami susah tidur.

Baca Juga: Pelatih Persib Robert Alberts Mendadak Bicarakan Planet Bumi dan Kesehatan, Ini Katanya

Banyak faktor yang mempengaruhi hingga seseorang mengalami gangguan tidur.

Berikut beberapa faktor tersebut seperti dilansirkan Boldsky:

1. Gangguan insomnia kronis

Ganguan tidur jenis insomnia ditandai dengan kesulitan tidur kapan saja selama 24 jam.

Baca Juga: Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Positif Covid-19, Yuk Doakan Segera Pulih

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x