Cara Jualan di Tiktok untuk Meningkatkan Penjualan Bisnis online

- 2 September 2021, 19:15 WIB
Cara Jualan di Tiktok untuk Meningkatkan Penjualan Bisnis online
Cara Jualan di Tiktok untuk Meningkatkan Penjualan Bisnis online /Pixabay.com/Antho G/

JURNAL SOREANG - Media sosial menjadi alat paling ampuh untuk memasarkan bisnis online dengan cepat.

Media sosial yang saat ini digunakan untuk bisnis online bukan hanya Instagram dan Facebook saja, tapi juga tak sedikit juga yang memanfaatkan aplikasi TikTok.

Tingginya minat dan cepatnya persebaran konten dari TikTok ke seluruh platform media sosial ini menjadi daya tarik tersendiri dalam dunia bisnis online.

Baca Juga: Bisnis Online Jualan Celana untuk Pemula, Simak Caranya

Sebelum membuat akun bisnis TikTok, Anda perlu tahu karakteristik dan perilaku penggunanya.

Informasi tentang seperti apa karakter dan rentang usia pengguna akan membantu menentukan apakah produk atau jasa yang dipasarkan cocok untuk pasar di TikTok.

Jika memang sedang menjangkau konsumen lebih luas dapat melakukan peningkatan penjualan dengan TikTok.

Baca Juga: Cara Bisnis Online Jualan Baju untuk pemula, Mudah Dipraktekkan

Dikutip oleh Jurnal Soreang dari berbagai sumber ini strategi penjualan di Tiktok

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x