Sudah Tahu? Ini 17 Desa Wisata di Kabupaten Bandung, Catat Yuk untuk Rekomendasi Liburan

15 Desember 2023, 07:53 WIB
Sudah Tahu? Ini 17 Desa Wisata di Kabupaten Bandung, Catat Yuk untuk Rekomendasi Liburan /Tangkap layar kanal YouTube Kemenparekraf

JURNAL SOREANG - Saat ini desa wisata telah banyak tersebar di Indonesia termasuk di Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat.

Setiap provinsi memiliki desa wisata maju, berkembang maupun rintisan.

Di Kabupaten Bandung sendiri ada 17 desa wisata, mulai dari desa wisata dengan kategori maju, berkembang, hingga rintisan.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Kolam Renang di Soreang Kabupaten Bandung, Ajak Anak Liburan ke Sini Pasti Seru!

Dilansir JurnalSoreang dari laman Jadesta, inilah daftar 18 desa wisata di Kabupaten Bandung.

1. Desa Wisata Alamendah

2. Desa Wisata Baros

Baca Juga: Presiden Jokowi Puji Mendikbudristek atas Dampak Konkret Implementasi Kebijakan Merdeka Belajar

3. Desa Wisata Cibiru Wetan

4. Desa Wisata Ciherang

5. Desa Wisata Tenjolaya

Baca Juga: Top Banget! Jurnal Halal Ini Ternyata yang Pertama Terindeks Scopus di Indonesia

6. Desa Wisata Fortuna

7. Desa Wisata Lamajang

8. Desa WIsata Lebakmuncang

Baca Juga: Jerawat Bikin Gak Percaya Diri, Shopee Finest Hadirkan Exclusive Launch ERHA Acneact Trial Kit

9. Desa Wisata Margaluyu

10. Desa Wisata Mekarlaksana Cikancung

11. Desa Wisata Panundaan

Baca Juga: Pemerintah Akan Terus Bagikan Bantuan Pangan Berupa Beras, Namun Ini Syaratnya

12. Desa Wisata Patengan

13. Desa Wisata Tarumajaya

14. Desa Wisata Terpadu Bumiwangi

Baca Juga: Presiden Jokowi Resmikan Ekspansi PT Smelting, Ini Keuntungan yang Akan Diperoleh Indonesia

15. Desa Wisata Jelekong

16. Desa WIsata Kamojang Laksana

17. Desa Wisata Kendan

Nah itulah daftar 17 desa wisata di Kabupaten Bandung, Anda bisa mencatatnya untuk rekomendasi tempat liburan.***

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: jadestacom

Tags

Terkini

Terpopuler